Dana Curian Token BlackHole Disalurkan ke Tornado Cash Sebesar 1.500 BNB
Pelaku di balik eksploitasi token BH pada tanggal 11 Oktober lalu, terus menghindari pengawasan dengan secara diam-diam menyetorkan total 1.500 BNB ke Tornado Cash pada tanggal 19 Oktober.
